Blog yang berisikan informasi seputar kesehatan dan dunia kedokteran .

Breaking

Monday, 9 December 2019

Terapi rumatan Ensafilitis Toksoplasma

Blog Dokter Sobri
Hasil gambar untuk neuroaids
Terapi rumatan ensafilitis toksoplasma


Pasien yang sudah menyelesaikan terapi fase akut TE, dapat melanjutkan ke pengobatan fase rumatan. Terapi rumatan harus diberikan pada pasien HIV hingga dipastikan tidak ada gejala TE, kadar CD4 > 200 sel/mm3 selama lebih dari 6 bulan. Dosis obat dalam terapi rumatan adalah setengah dari dosis pada terapi akut. Obat-obatan pada terapi ini juga dapat diberikan pada pasien untuk profilaksis sekunder apabila suatu waktu ditemukan kadar CD4 yang menurun dibawah 200 sel/mm3 tanpa gejala TE

Regards
Blog Dokter Sobri

No comments:

Post a Comment

# Silahkan berkomentar, bertanya dan kritik dengan sopan
# Disini anda boleh menyisipkan Link di kolom komentar
# Tetapi akan saya moderasi atau Review terlebih dahulu tiap komentar
# Jangan sampai komentar anda mengandung SPAM.

# Terima Kasih