Blog Dokter Sobri
3 fungsi utama puskesmas
Tiga fungsi utama puskesmas yaitu
- Sebagai pusat penggerak pembangunan berwawasan kesehatan
- Pusat pemberdayaan masyarakat dibidang kesehatan
- Pusat pelayanan kesehatan dasar (promosi kesehatan, kesehatan ibu, anak dan KB, perbaikan gizi, kesehatan lingkungan, pemberantasan penyakit menular, pengobatan dasar)
Pembangunan berwawasan kesehatan diwilayah kerja tidak hanya semata pembangunan fisik saja tetapi juuga mentalitas masyarakatnya untuk hidup sehat.
Referensi
Departemen Kesehatan RI. Sistem Kesehatan Nasional Tahun 2000. Jakarta
Departemen Kesehatan RI. Sistem Kesehatan Nasional Tahun 2000. Jakarta
Regards
Blog Dokter Sobri
No comments:
Post a Comment
# Silahkan berkomentar, bertanya dan kritik dengan sopan
# Disini anda boleh menyisipkan Link di kolom komentar
# Tetapi akan saya moderasi atau Review terlebih dahulu tiap komentar
# Jangan sampai komentar anda mengandung SPAM.
# Terima Kasih